loading...

Sumber Bahan Pangan | Klasifikasi Bahan Pangan

Sumber bahan pangan | Klasifikasi Bahan Pangan

secara umum bahan pangan berdasarkan sumbernya dikasifikasikan menjadi dua golongan besar yaitu: bahan pangan nabati (bahan baku nabati) dan bahan pangan hewani (bahan baku hewani).

Bahan Pangan Nabati

adalah bahan-bahan pangan yang berasal dari tanaman atau produk-produk olahan yang berasal dan berbahan dasar dari tanaman.

Bahan pangan Hewani

adalah semua bahan pangan yang berupa atau berasal dari hewan serta produk-produk yang diolah dengan menggunakan bahan dasar dari hewan.

Kedua sumber bahan pangan tersebut berbeda maka  mempunyai sifat yang berbeda. Baik sifat fisik, sifat biologi maupun sifat kimiawi nya. Karena mempunyai perbedaan sifat, maka pada saat mengolah dan hendak mengkonsumsinya kedua bahan yang berasal dari sumber yang berbeda tersebut mendapat perlakuan yang berbeda pula sesuai dengan sifat-sifatnya.

Untuk mengetahui lebih lanjut tentang pengolahan bahan pangan baik yang berasal dari bahan pangan nabati maupun bahan pangan hewani, silahkan membacanya lebih lanjut di bab Pengolahan Bahan Pangan atau Teknologi Makanan.

Sumber bahan pangan | Klasifikasi bahan pangan
;
Bagikan :
Back To Top